- Jaringan diorganisasikan menjadi sejumlah level ( layer ) untuk mengurangi kerumitannya
- Setiap layer dibuat berdasarkan layer dibawahnya
- Antar layer terdapat sebuah interface yang menentukan operasi dan layanan yang diberikan layer terbawah untuk layer diatasnya
- Layer pada level yang sama di dua host yang berbeda dapat saling berkomunikasi dengan mengikuti sejumlah aturan dan ketetapan yang disebut sebagai protokol .
- OSI (hanya sebuah konsep)
- TCP/IP (digunakan secara komersial)
0 comments:
Posting Komentar